Lowongan Kerja Tenaga Kontrak PT Pos Indonesia (Persero) Tahun 2017

BURSA-KERJAID.COM - Situs lowongan kerja terpercaya, Lowongan Kerja Tenaga Kontrak PT Pos Indonesia (Persero) Tahun 2017. Kemampuan dalam berkomunikasi dan menghadapi orang-orang penting pada wawancara kerja bisa anda latih sendiri dan diperlukan ketenangan agar kamu lebih fokus dan tidak gugup untuk menjawab semua pertanyaan yang diberikan pada saat interview kerja. Keahlian dan penampilan menarik pastinya sangat diperlukan Dan dianjurkan agar anda lebih mendapat kesan yang profesional serta pihak perusahaan pun lebih tertarik dengan kandidat yang berpenampilan dan memiliki kepribadian menarik. Selanjutnya yang diperlukan adalah kemampuan yang menonjol serta SDM yang kuat. Buat apa anda mempunyai penampilan menarik tetapi cara berpikir dan analisa skill Anda sangat minim. Pelamar yang cerdas mampu memberikan jawaban-jawaban lebih profesional dan lebih kreatif pada saat interview. Calon kandidat memiliki pemikiran yang lebih Cemerlang dengan memberikan ide-ide kreatif serta membangun potensi keinginan belajar yang lebih serius. Pada siang hari ini kami akan memposting sebuah informasi terbaru mengenai lowongan kerja tenaga kontrak PT Pos Indonesia Persero tahun 2017. Dikabarkan PT Pos Indonesia kantor pos Parepare sedang membuka kesempatan berkarir kepada talenta muda untuk mengisi posisi jabatan sebagai customer service atau pelayanan yang berstatus tenaga kerja kontrak. PT Pos Indonesia Persero Tbk adalah Badan Usaha Milik Negara yang memiliki peran dalam bidang Pos dan jasa kurir. Pos Indonesia menjadi satu-satunya perusahaan yang memiliki kegunaan paling manfaat bagi masyarakat khususnya dalam surat menyurat maupun pengiriman logistik lainnya. Kamu pasti mengetahui kantor pos yang ada di daerah anda dan pernah menggunakan jasa layanan Pos Indonesia ini. Pos Indonesia sudah ada sejak dulu dengan memiliki pelayanan paling profesional dan tingkat ketelitian dalam mengirimkan berkas ataupun barang ke seluruh Nusantara. Kamupun dalam mengantarkan berkas lamaran lowongan kerja juga menggunakan jasa kantor pos yang lebih efektif efisien dan mudah. PT dapensi Trio Usaha merupakan mitra kerja dan Pelanggan dari Pos Indonesia yang mengembangkan layanan produk jasa pengamanan serta pengelolaan perparkiran saat ini membuka kesempatan berkarir kepada talenta muda untuk menjabat sebagai Tenaga Alih Daya/Tenaga Kerja Kontrak yang akan ditempatkan di PT Pos Indonesia Persero Kantor Pos Parepare 91100 pada Bidang Pekerjaan sebagai berikut:

 
Lowongan Pos Indonesia
Rekrutmen Lowongan Pos Indonesia 

CUSTOMER SERVICE/PELAYANAN
Kriteria : 

  • Wanita 
  • Warga Negara lndonesia
  • Minimal berpendidikan sarjana S1 (FC Ijazah)
  • Umur pelamar maksimal 28 tahun (FC KTP/KK)
  • Pastinya pelamar berpenampaan menarik Cakap berkomunikasi
  • Belum menikah mampu bekerja dibawah tekanan
  • Surat Keterangan sehat dari Rumah sakit/Puskesmas
  • SKCK (Surat keterangan Catatan Kepolisian)
  • Surat keterangan bebas narkoba dari Kepolisian dan Rumah Sakit
  • Pas Foto berwarna ukuran 4 X6 sebanyak 2 lembar.

Jika anda tertarik dengan posisi jabatan tenaga kontrak customer service di lingkungan PT Pos Indonesia Pare pare silakan ikuti prosedur lowongan kerja berikut ini

TATA CARA MELAMAR

Lamaran ditujukan kepada Manajer SDM Kantor Pos Parepare 91100 Jalan Karaeng Burane Nomor 1 Parepare 91111 via Pos EXRESS DI KANTOR POS.

Hanya kandidat terbaiklah yang akan diproses
Semua tahapan seleksi lowongan kerja tenaga kontrak Pos Indonesia tidak dipungut biaya apapun
Semoga informasi lowongan pekerjaan Pos indonesia berguna bagi pencari kerja
Waspadalah terhadap tindak penipuan yang kerap terjadi
Batas Lamaran: 3 Juli 2017

0 Response to "Lowongan Kerja Tenaga Kontrak PT Pos Indonesia (Persero) Tahun 2017"

Post a Comment